Postingan

Menampilkan postingan dari Februari, 2012

cara Upgrade Kernel Linux ubuntu

Gambar
  tutorial untuk yang mau upgrade kernel ubuntu, dengan cara ini kita tidak perlu menunggu developer untuk membuatkan kernel khusus untuk versi ubuntu kita, dan tidak perlu melakukan compile apapun. langkah Pertama Download file instalasi kernel Download Disana banyak sekali folder-folder, versi kernel terbaru berada paling bawah, jangan pilih folder yang ada rc nya, misal : v2.6.38-rc1-natty karena itu merupakan versi release candidate. pilih yang seperti ini, misal : v2.6.38-natty Note: walaupun terdapat codename natty, tapi tetap bisa diinstall dan berjalan normal di versi ubuntu lainnya

Google Maps API, JSON, dan jQuery?

Sedang asik asik searching artikel di google, saya menemukan sebuah artikel menarik tentang web programming. tutorial tentang implementasi Google Maps API sederhana untuk prototype sistem informasi Warung Pecel dengan bantuan JSON dan jQuery. Untuk melihat hasil akhir yang dijelaskan pada tutorial ini, silakan melihat pada link berikut ini . Peta warung pecel tersebut pada dasarnya akan menampilkan warung-warung yang sedang buka. Informasi detail setiap warung disimpan dalam satu file JSON untuk kemudian ditampilkan sebagai infoWindow pada map. info lebih lengkap silahkan klik disini

Mengaktifkan fitur “Aero Snap” di Ubuntu

Gambar
Aero Snap, pernah mendengar? Ya, mungkin istilah ini lebih banyak teman-teman dengar di Windows 7. Fitur Aero Snap ini memang mulai dikenalkan di Windows 7. Buat yang belum tahu apa sih Aero Snap itu, akan saya jelaskan. Aero Snap adalah sebuah fitur Window Management, dengan Aero Snap, kita dapat dengan mudah menata, me-maximize dan me-resize suatu window hanya dengan men-drag dan men-drop-kannya ke tepi monitor.